Sebutkan masing-masing contoh bumbu segar,bumbu kimiawi dan bumbu buatan!

Berikut ini adalah pertanyaan dari ismay3816 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan masing-masing contoh bumbu segar,bumbu kimiawi dan bumbu buatan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bumbu Segar

1 Kelapa Kelapa dapat memberikan rasa gurih pada makanan. Dalam memasak, daging buah kelapa dimanfaatkan untuk membuat santan. 146 Pilihlah kelapa tua untuk membuat santan agar santan yang dihasilkan kental dan pekat. 2 Keluak Keluak memiliki tekstur kulit yang keras, berwarna abu – abu, daging buahnya berwarna cokelat tua kehitaman dan bertekstur lunak. Cara memilih keluak yang baik adalah pilih yang tua karena keluak muda memiliki rasa yang pahit. 3 Temu Mangga Temu mangga berbentuk mirip seperti jahe tetapi sedikit gemuk dan berwarna kuning pucat. Rasanya sedikit asam

Bumbu Kering

1 Adas Adas memiliki bentuk sangat kecil dan pipih, berwarna kecoklatan dan memiliki aroma sangat harum. Rasanya sedikit pedas. 2 Angkak Angkak berasal dari beras ketan yang difermentasikan kemudian dikeringkan. Berwarna kemerahan dan sedikit kusam. 3 Bumbu Ngohiong Merupakan campuran rempah-rempah yang dihaluskan. Antara lain pekak, merica Szechuan, kayu manis, adas, dan cengkeh. Bubuk ini berwarna kecoklatan. 4 Bumbu Spekuk Merupakan campuran bubuk kayu manis, cengkeh, bunga pala, dan kapulaga. Memiliki aroma yang sangat harum. Sangat cocok untuk membuat kue. 5 Cabe puyang Cabe puyang adalah cabai jawa kering.

Bumbu buatan

1 Aroma buatan Terbuat dari campuran air dan minyak, bertekstur kental dan pekat seperti pasta. 2 Cuka Cuka terdiri dari beberapa jenis, antara lain: a. Cuka apel, terbuat dari sari buah apel dan mempunyai rasa asam yang tajam. b. Cuka aren, terbuat dari sari buah enau pohon aren c. Cuka hitam, terbuat dari beras ketan hitam dan beberapa campuran lain d. Cuka limau, terbuat dari jeruk limau dengan aroma limau yang masih tajam e. Cuka masak, terbuat dari proses kimia dan paling banyak digunakan oleh masyarakat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammaddevand58 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Jan 22