Listrik yang mengalir di rumah kita merupakan contoh adanya

Berikut ini adalah pertanyaan dari farisreza6510 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Listrik yang mengalir di rumah kita merupakan contoh adanya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

LISTRIK DINAMIS

Penjelasan:

LISTRIK DIBAGI MENJADI 2 :

Listrik dinamis adalah kumpulan elektron yang terus-menerus mengalir dari suatu titik ke titik lainnya. Aliran listrik tersebut mirip dengan aliran sungai yang mengalir sehingga listrik dinamis disebut dengan arus listrik.

Listrik statis adalah listrik yang perpindahan arusnya terbatas, sehingga sifatnya hanya sementara (lemah), atau diam.

Perbedaan antara listrik statis dan listrik dinamis terdapat pada keadaan muatan listrik yang kita amati. Dalam bahasan listrik statis, kita membahas muatan listrik (baik satu ataupun banyak) yang diam satu sama lain. Sedangkan pada bahasan listrik dinamis, kita membahas muatan listrik yang bergerak.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yulisuwarna66 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22