Sebutkan tiga gerakan dalam senam lantai yang bertujuan untuk melatih

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ginafz6837 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan tiga gerakan dalam senam lantai yang bertujuan untuk melatih keseimbangan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sikap lilin

Sikap lilin merupakan sikap senam lantai dengan keadaan kaki direntangkan ke atas dan kepala berada di bawah.

2. Headstand

Senam lantai ini mirip dengan sikap lilin, hanya saja kepalamu yang menjadi titik tumpu utk menahan beban seluruh tubuh yang dibantu dengan kedua telapak tangan di atas matras.

3. Gerakan meroda (chartweel)

Gerakan meroda dilakukan dengan cara memutarkan tubuh ke samping seperti roda.

Maaf, dan mohon dikoreksi jika salah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FiliaPadmarini dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 09 Jul 22