Apa saja dampak positif dan negatif dari interaksi antarruang terhadap

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ferliana3828 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa saja dampak positif dan negatif dari interaksi antarruang terhadap kehidupan budaya kita ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

• Produktifitas suatu wilayah kian meningkat karena masuknya teknologi tepat guna.

• Adanya peningkatan penduduk produktif yang dapat berdaya guna di daerah yang membutuhkan tenaga kerja.

• Pengiriman barang dapat menjadikan dagangan laku di pasar yang lebih luas.

• Melalui wisata, terjadi peningkatan pertumbuhan ekonomi dari naiknya devisa negara

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh celoheli1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Feb 22