bagaimana posisi imam dan makmum jika dalam shalat berjamaah hanya

Berikut ini adalah pertanyaan dari maghfurohreevera pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana posisi imam dan makmum jika dalam shalat berjamaah hanya terdiri dari dua pria / dua wanita sajatolong jawab yg bener​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kesimpulannya, ketika salat berjemaah hanya dilakukan oleh dua orang, maka harus ada sikap saling pro aktif dari imam maupun makmumnya. Sang imam menyuruh makmum di sebelah kanan, dan sang makmum juga harus menuruti perintah imam tersebut.

Penjelasan:

insyaallah bener maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abdullahalmustofa212 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 19 Feb 22