Tahapan sebelum Praktek Kerja Lapang (PKL)?

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizkymaharani97 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tahapan sebelum Praktek Kerja Lapang (PKL)?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

6 Hal Ini Sebelum Mengikuti Kegiatan Magang:

  • Cari informasi dan detail perusahaan tempat magang. ...
  • Cari informasi detail pekerjaan yang kamu pilih. ...
  • Persiapkan proposal dan laporan kegiatan magang. ...
  • Persiapkan dokumen pribadi yang dibutuhkan. ...
  • Persiapkan finansial dengan baik. ...
  • Persiapkan mental dan target kerja.

Penjelasan:

Praktik kerja lapangan, on-the-job training atau biasa disebut dengan PKL adalah salah satu bentuk kegiatan yang bertempat di lingkungan kerja langsung. PKL bisa dilakukan oleh murid SMA/SMK, mahasiswa maupun karyawan baru.

tujuan diadakan pelaksanakan PKL antara lain:

  • Untuk memperkenalkan siswa pada dunia usaha.
  • Menumbuhkan & meningkatkan sikap profesional yang diperlukan siswa untuk memasuki dunia usaha.
  • Meluaskan wawasan dan Pandangan Siswa terhadap jenis-jenis pekerjaan pada tempat dimana Siswa melaksanakan PKL.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ristarifialibiana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 Aug 21