konsep model pembelajaran area pada anak usia dini​

Berikut ini adalah pertanyaan dari telaumbanuasitimasyi pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Konsep model pembelajaran area pada anak usia dini​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Model pembelajaran area ialah model pembelajaran dimana anak diberi kesempatan untuk memilih atau melakukan kegiatan sendiri sesuai dengan minat mereka didalam area-area.Setiap area pembelajaran memiliki berbagai jenis alat main sejenis sesuai areanya untuk menstimulasi perkembangan anak.

jadikan jawaban tercerdasmu

jangan lupa follow

semoga membantu!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ufatul89 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21