jelaskan tahapan peristiwa penting sebelum terjadinya praklamasi indonesia​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tazzahira pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan tahapan peristiwa penting sebelum terjadinya praklamasi indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Peristiwa Rengasdengklok

Penjelasan:

Soekarno dan Moh. Hatta didesak oleh Sutan Sjahrir untuk memproklamasikan kemerdekaan Indonesia. Desakan ini terjadi karena Sutan Sjahrir mendengar dari radio bahwa pihak Jepang telah menyerah. Namun, Soekarno dan Moh Hatta tidak menerima begitu saja. Mereka tetap bersikeras untuk membicarakan proklamasi kemerdekaan Indonesia dengan PPKI pada 16.8.45

Berdasarkan keputusan rapat, Wikana dan Darwis dgn pengawalan Shodanco Singgih diutus untuk menghadap Soekarno dan Moh. Hatta. Namun upaya golongan muda itu gagal, kemudian mereka akan mengadakan rapat lagi sekitar pukul 24.00 di Jalan Cikini no.71. Pada saat itu Soekarno dan Moh. Hatta "diamankan" ke luar kota. Tujuannya agar ke2 tokoh ini terbebas dari pengaruh Jepang & Gol. tua.

Akhirnya Soekarno dan Moh.Hatta dibawa menunjukkan Rengasdengklok. Akhirnya dalam suatu pembicaraan pribadi Antara Soekarno dan Singgih, Soekarno menyatakan bersedia melaksanakan proklamasi segera setelah kembali ke Jakarta.

semoga membantu, jangan lupa lovenyaa!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayujuanitaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Jun 22