jawab lah pertanyaan berikut:1.Sebutkan ayat Alquran yang melarang kita untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari veeraviera199 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Jawab lah pertanyaan berikut:1.Sebutkan ayat Alquran yang melarang kita untuk tidak berbuat kebaikan!

2.Sebutkan ayat Alquran yang menyuruh kita untuk saling mengenal dengan orang lain!

3. Mengapa Allah SWT memerintahkan kita agar saling mengenal dengan orang lain meski berbeda suku?

4.Apa yang kalian ketahui tentang ghibah?

5.Berikan contoh manfaat tolong menolong dalam kebajikan! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.surah Al-Isra ayat 7 ini, janganlah kalian berbuat jahat karena jika kalian berbuat jahat maka kejahatan itu buat diri kalian sendirri

2.Ustaz Erick menjelaskan, Allah SWT berfirman dalam Alquran surat Al-Hujurat ayat 13 yang artinya : “Hai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan dan menjadikan kamu berbangsa – bangsa dan bersuku-suku supaya kamu saling kenal-mengenal

3.Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mengenal." Karena keragaman itulah, manusia dianjurkan untuk saling mengenal satu dengan yang lain. Dengan saling mengenal, diharapkan akan ada pemahaman bahwa meski manusia itu pada dasarnya berbeda

4.Ghibah adalah menyebutkan sesuatu yang terdapat pada diri seorang muslim, sedang ia tidak suka (jika hal itu disebutkan). Baik dalam keadaan soal jasmaninya, agamanya, kekayaannya, hatinya, ahlaknya, bentuk lahiriyahnya dan sebagainya

5.Menumbuhkan kerukunan antara sesama manusia. menghemat tenaga karena dikerjakan bersama-sama. Saling membantu biaya yang dikeluarkan relatif sedikit. Saling bertukar pikiran dan saling memahami

sorry if the answer is too long and complicated

^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh blackdeats022 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 May 22