23. Adaptasi adalah bentuk penyesuaian makhluk hidup dengan lingkungannya agar

Berikut ini adalah pertanyaan dari zumyyati22 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

23. Adaptasi adalah bentuk penyesuaian makhluk hidup dengan lingkungannya agar tetap hidup. Salah satu jenis adaptasi pada tumbuhan adalah adaptasi morfologi, yaitu bentuk penyesuaian diri tumbuhan dengan lingkungannya yang disertai perubahan bentuk dan alat tubuhnya seperti bentuk daun, akar, dan batang tumbuhan Berikut ini salah satu adaptasi pada tumbuhan .....A. daun berguguran karena terpaan angin
B. batang bunga mawar berduri
C rumput mengering di musim kemarau D. setiap tanaman memiliki kulit kayu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. batang bunga mawar berduri

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dian81096 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 12 Jul 22