Q.[tex] \\ \\ \\ [/tex]• Berikan contoh lembaga

Berikut ini adalah pertanyaan dari basih0239 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Q. \\ \\ \\
• Berikan contoh lembaga sosial!

 \\ \\ \\ \\ \\
no ngarang.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

--

 \\ \\ \\ \\ \\ \\ \\ \\ \\

Ada 6 Lembaga sosial yaitu :

  1. Lembaga keluarga
  2. Lembaga Pendidikan
  3. Lembaga Hukum
  4. Lembaga Ekonomi
  5. Lembaga Agama
  6. Lembaga Kesehatan

Penjelasan :

  • Lembaga Keagamaan =>Agama apapun mengajarkan bahwa manusia dalam keadaan sederajat atas dasar itu, para tokoh agama berjuang keras meningkatkan ketakwaan umatnya untuk menaikkan kedudukan orang-orang yang merasa dari lapisan atau status rendah mengingat dalam agama yang membedakan kedudukan seseorang adalah kadar ketakwaannya terhadap Tuhan Yang Maha Esa. dengan demikian mereka akan dapat menyadari kedudukannya masing-masing.
  • lembaga keluarga => Keluarga yang dimaksud adalah besar kecilnya jumlah anggota keluarga. keluarga yang jumlah anggotanya lebih besar relatif lebih sulit dalam mobilitas sosial dibanding dengan sebuah keluarga yang jumlah anggotanya sedikit.
  • lembaga pendidikan => formal seperti sekolah atau lembaga pendidikan luar sekolah pada umumnya merupakan saluran yang nyata dari mobilitas sosial vertikal. sekolah dianggap sebagai social elevator atau pengangkat kedudukan sosial karena seseorang yang berasal dari kedudukan yang paling rendah dalam masyarakat dapat bergerak kedudukan sosial yang penting.
  • lembaga ekonomi di masyarakat seseorang yang kaya akan menempati strata yang tinggi dalam sistem stratifikasi sosial. lebih-lebih, jika orang-orang kaya itu menjabat kepengurusan dalam organisasi ekonomi seperti perusahaan ekspor impor biro perjalanan, yang mendorong lahirnya mobilitas vertikal naik tidak sebaliknya jika organisasi ekonomi itu bangkrut orang di dalamnya akan mengalami mobilitas vertikal turun
  • lembaga hukum Angkatan Bersenjata atau dalam hal ini ketentaraan merupakan saluran mobilitas sosial yang ada dalam masyarakat titik dalam struktur militer terdapat unsur yang memungkinkan untuk terjadi mobilitas sosial titik di dalamnya terdapat jenjang kepangkatan jenjang karier dan juga kemungkinan untuk menduduki jabatan penting di struktur pemerintahan

 \\ \\ \\ \\

--

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh airacantika8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 28 May 23