Berikut ini adalah pertanyaan dari kayline0518 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar
Konon, periuk mempunyai daya gaip dan dapat menghasilkan warna yang kas
Carilah kosakata tidak baku dari teks di atas, kemudian tuliskan bentuk baku dari kata tersebut!
jawablah !
Kata tidak baku
1 ...
2...
Kata baku
1...
2...
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
kosakata yang tidak baku:
1. gaip
2. kas
kosakata yang baku menjadi:
1. gaip = gaib
2. kas = khas.
Penjelasan:
penjelasannya adalah kalau menurut KBBI, kata yang tepat adalah gaib bukan gaip. gaib sendiri artinya bisa dikaitkan dengan hal-hal mistis.
menurut KBBI juga, kata yang benar adalah khas bukannya kas. khas itu artinya dapat "istimewa" atau mungkin bisa juga seperti sesuatu yang spesial atau menonjol.
sekian jawaban dari saya semoga dapat membantu.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh g932001 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 19 Aug 23