Carilah ide pokok dari bacaan "karnaval Mini di Sintang" contoh

Berikut ini adalah pertanyaan dari aulia6095 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Carilah ide pokok dari bacaan "karnaval Mini di Sintang"contoh bacaan

KARNAVAL MINI DI SINTANG
Pada tanggal 16 Agustus 2016 di Kabupaten Sintang Kalimantan dilakukan karnaval untuk memperingati kemerdekaan RI. karnaval di Dadakan di depan pendopo Bupati Sintang. karena kalau itu diikuti oleh 46 regu terdiri atas para pelajar dan budayawan di Kabupaten Sintang.

Karnaval Mini ini merupakan upaya edukasi bagi masyarakat titik ini diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran masyarakat bahwa di Indonesia ini terdapat keberagaman suku bangsa. Itu terlihat dari melihat dari kostum, atribut, dan lambang yang dikenalkan para peserta karnaval.

Kabupaten Sintang dapat dikatakan sebagai Indonesia Mini. Tinggal masyarakat yang terdiri atas berbagai suku bangsa dengan aneka bahasa dan budaya. Bupati Sintang,jarot winarno, mengharapkan agar perbedaan yang ada menjadi suatu kekuatan bagi bangsa. Sikap saling menerima, saling menghormati, dan saling bekerjasama harus terus dikembangkan dalam mengisi kemerdekaan yang sudah diwariskan oleh para pahlawan. ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban:

KARNAVAL MINI DI SINTANG.

Pada tanggal 16 Agustus 2016 di Sintang Kalimantan di lakukan karnaval untuk mempetingati kemerdekaan RI.Karnaval Mini ini merupakan upaya edukasi bagi masyarakat titik ini diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran masyarakat bahwa di Indonesia ini terdapat keberagaman suku bangsa.

Penjelasan:

semoga membantu maaf jika salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mayaaayuni462 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 May 22