40. Perhatikan teks percakapan berikut! Adam: "Vito, main yuk(1)" Vito:

Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabila12210 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

40. Perhatikan teks percakapan berikut! Adam: "Vito, main yuk(1)" Vito: "Aku baru belajar(2)" Adam: "Belajarnya nanti saja(3) kita main dulu." Vito:"Ini kan sudah malam. Lagi pula aku punya banyak PR." Adam:"Belajarnya nanti saja. Sekarang belum terlalu malam. (4) Vito :" maaf aku harus belajar." Adam(5)"Ya sudah kalau begitu" Perbaikilah teks percakapan pada teks di atas dengan tanda baca yang tepat!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban pada penjelasan

Penjelasan:

Adam: "Vito, main yuk?"

Vito: "Aku baru belajar."

Adam: "Belajarnya nanti saja, kita main dulu."

Vito: "Ini kan sudah malam. Lagi pula, aku punya banyak PR."

Adam: "Belajarnya nanti saja. Sekarang belum terlalu malam."

Vito : "Maaf, aku harus belajar."

Adam: "Ya sudah, kalau begitu."

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Farnm23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Apr 23