1. Angin puting beliung merupakan contoh angin yang memiliki sifat

Berikut ini adalah pertanyaan dari my480893 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Angin puting beliung merupakan contoh angin yang memiliki sifat2. Pengikisan daratan di tepi pantai akibat gelombang laut disebut
3. Air tanah yang letaknya dekat permukaan bumi di atas lapisan kedap air disebut air
4. Salah satu penyebab terjadinya bencana kekeringan adalah gangguan keseimbangan
5. Air tanah dalam memiliki tekanan yang ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.tidak stabil

2.abrasi

3.air tanah freatik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mRIYAN17 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 10 Aug 22