Berikut ini adalah pertanyaan dari qurotalaila87 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar
a.) dinding pembuluh tebal dan elastis
b.) letaknya dekat permukaan kulit
c.) aliran darah cepat
d.) denyut terasa
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
b. letaknya dekat permukaan kulit
Ciri-ciri pembuluh Vena :
•Dinding lebih tipis.
•Tidak elastis, dan berdiamater lebih lebar dari pembuluh nadi.
•Terletak dekat dengan permukaan tubuh dan tampak kebiru-biruan.
•Berdiamater 1 mm hingga 1,5 cm.
•Mengandung banyak karbon dioksida.
Penjelasan:
Pembuluh balik atau vena adalah pembuluh yang membawa darah menuju jantung. Darahnya banyak mengandung karbon dioksida. Umumnya terletak dekat permukaan tubuh dan tampak kebiru-biruan. Dinding pembuluhnya tipis dan tidak elastis.
maaf jika salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eprilanincahyakarim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 17 Jun 23