34. Ani suka membantu sesama tanpa pamrih, dia juga selalu

Berikut ini adalah pertanyaan dari naifahazahra743 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

34. Ani suka membantu sesama tanpa pamrih, dia juga selalu baik terhadap semua orang, sikapnya yang sopan membuat dia mudah diterima di lingkungan mana saja, dia juga memiliki tutur kata yang lembut. Dia tidak pernah berbicara menyakiti perasaan orang lain, meskipun dia selalu jujur dia memiliki cara-cara yang tepat untuk menasehati teman-temannya tanpa menyinggung perasaan. Ditambah lagi dia juga merupakan anak yang pintar di kelasnya. Oleh karena itu wajar saja Ani adalah murid terfavorit di sekolahnya. Jelaskan sebab akibat berdasarkan isi paragraph tersebut!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Banyak teman, menjadi teman yang baik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh husnahusni39233 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Mar 23