Bu Dea guru kelas 4 di SD ”X” Propinsi Jawa

Berikut ini adalah pertanyaan dari dhebnatata pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Bu Dea guru kelas 4 di SD ”X” Propinsi Jawa Barat melaksanakan pembelajaran berdasarkan Tema/Subtema serta cakupan mata pelajaran sesuai dengan yang dimuat pada kurikulum 2013. Temanya ”indahnya kebersamaan” sub tema ”keberagaman budaya bangsaku” . Tema ini memuat mata pelajaran bahasa Indonesia, IPA, dan IPS. Dan model yang digunakan dalam pembelajarannya adalah model PBL, dan pendekatan saintifik. Berdasarkan KD 3 Bahasa Indonesia Bu Dea menyajikan teks tentang alat- alat musik khas jawa barat. Dari teks tersebut Bu Dea menjelaskan sifat-sifat bunyi dari alat musik yang ada pada teks (mata pelajaran IPA tentang sifat bunyi), serta membahas cara pengembangan ekonomi di Jawa Barat mengenai bambu dan kayu yang ada disekitarnya untuk diolah menjadi alat musik khas Jawa barat serta strategi cara pemasarannya (mata pelajaran IPS tentang keragaman sosial, ekonomi, budaya, etnis dan agama di provinsi setempat). Satu tahun kemudian Bu dea mutasi ke Propinsi Sumatra Barat, dan pada saat melaksanakan pembelajaran di kelas 4 dengan tema yang sama, dalam pelaksanaan pembelajarannya Bu Dea menyampaikan materi serta model yang digunakan dalam pembelajarannya persis sama seperti ketika mengajar setahun lalu di propinsi Jawa Barat. Pertanyaan : a. Berdasarkan kasus tersebut coba analisis apakah landasan pembelajaran yang digunakan Bu Dea ketika mengajar di Propinsi Jawa barat dengan di Propinsi Sumatra Barat sama ? Uraikan alasannya! b. Coba klasifikasikan (mana yang termasuk) ke dalam jenis-jenis landasan pembelajaran terpadu dari berbagai aspek yang dikembangkan bu Dea saat kegiatan pembelajaran di Propinsi Jawa Barat!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Berdasarkan kasus tersebut, landasan pembelajaran yang digunakan Bu Dea ketika mengajar di Propinsi Jawa Barat dan di Propinsi Sumatra Barat sama, karena pada kedua propinsi tersebut Bu Dea menggunakan tema yang sama dengan sub tema yang sama, dan mata pelajaran yang sama, serta model pembelajaran yang sama dan pendekatan yang sama.

b. Berdasarkan kasus tersebut, landasan pembelajaran yang dikembangkan Bu Dea saat kegiatan pembelajaran di Propinsi Jawa Barat termasuk dalam jenis landasan pembelajaran terpadu, karena pada kegiatan pembelajaran tersebut Bu Dea menggabungkan beberapa mata pelajaran dan mengembangkannya dengan tema yang sama dan sub tema yang sama, serta menggunakan model pembelajaran yang sama dan pendekatan yang sama.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alsifixie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 22 Mar 23