jelaskan keteladanan dari kisah singkat Nabi Ibrahim A.sthank you ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nayaneyzilla pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan keteladanan dari kisah singkat Nabi Ibrahim A.s

thank you ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bentuk - Bentuk Keteladanan Nabi Ibrahim As.

1. Keteladanan dalam mencari dan meyakini Allah Swt. sebagai Tuhan yang patut disembah dan menjadi tujuan ibadah.

2. Keteladan mentaati perintah Allah Swt. dalam menjalakankan dakwah ditempat lainnya dengan meninggalkan Siti Hajar dan Ismail di Makkah yang serba kekurangan/keterbatasan.

3. Keteladanan dan keberaniannya ketika ingin mereformasi merubah masyarakatnya dan penguasanya dari penyembahan kepada materi, benda dan berhala-berhala kepada mengesakan Allah SWT.

4. Ketaatannya ketika Ismail beranjak dewasa Nabi Ibrahim As. kembali diuji Allah agar menyembelih putranya.

5. Keteladanan Ibrahim As., ketika Ibrahim As. diperintah Allah Swr. agar merekonstruksi kembali Ka'bah Baitullah yang pertama dibangun dimuka bumi.

6. Keteladanan Ibrahim As., ketika Ibrahim As. bertawakkal kepada Allah Swt. untuk meninggalkan Siti Hajar dan Ismail.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh roelx70 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Sep 22