Quiz Time....1.) Apa Arti Menguap, dan Contohnya !? 2.)

Berikut ini adalah pertanyaan dari natamayamanurung2010 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Quiz Time....1.) Apa Arti Menguap, dan Contohnya !?

2.) Apa Arti Membeku, dan Contohnya !?

3.) Apa Arti Mencair, dan Contohnya !?

Mapel = IPA.


KHUSUS HARI SABTU SEPERTI BIASA :)


SEMOGA BERUNTUNG....




Quiz Time....1.) Apa Arti Menguap, dan Contohnya !? 2.) Apa Arti Membeku, dan Contohnya !? 3.) Apa Arti Mencair, dan Contohnya !?Mapel = IPA.KHUSUS HARI SABTU SEPERTI BIASA :)SEMOGA BERUNTUNG....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Menguap adalah peristiwa perubahan wujud zat dari cair menjadi gas. Pada proses ini bagaimana zat memerlukan energi panas. Contoh proses menguap adalah proses penguapan pada air yang dimasak. Selain itu, bensin yang dibiarkan berada pada tempat terbuka lama-lama akan habis berubah menjadi gas.

2. Perubahan wujud benda membeku merupakan perubahan yang terjadi pada benda cair. Kebalikan dari mencair, membeku merupakan perubahan benda cair menjadi benda padat. Proses membeku ini bisa terjadi karena dipengaruhi oleh suhu dingin. Misalnya, coba kita taruh es krim yang mulai mencair ke dalam freezer.

3. Mencair adalah perubahan zat padat menjadi zat cair. Contohnya adalah mencairnya es di kutub utara dan selatan karena pengaruh suhu. menguap adalah perubahan zat cair menjadi gas. contohnya adalah pemanasan air akan menghasilkan uap air di tutup wajan.

thanks for point

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gandacokk dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 18 Jun 21