Berikut ini adalah pertanyaan dari indahponsel010169 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
SIKAP-SIKAP YANG MENGHARGAI JASA PARA PAHLWAN
1. Menjunjung tinggi nilai persatuan
Contohnya: tidak membeda-bedakan semua perbedaan yang ada, antara lain yaitu mau berteman dengan orang yang tidak seiman/seagama dan tidak membeda-bedakan
2. Melestarikan budaya bangsa
Contohnya: memakai pakaian khas Indonesia di negara lain, contohnya yaitu memakai batik
3. Ikut serta dalam kegiatan gotong-royong/kerjasama
Contohnya: jika disekolah yaitu melakukan piket sesuai jadwal dengan rasa penuh tanggung jawab
Dengan melakukan hal diatas, kamu telah menghargai jasa para pahlawan Bangsa Indonesia
Semoga Membantu ..
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YehudaJoyce1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 08 Jun 21