seorang tokoh yang mendapat julukan Bapak pendidikan nasional karena​

Berikut ini adalah pertanyaan dari feisyaramadani pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Seorang tokoh yang mendapat julukan Bapak pendidikan nasional karena​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

soal :

seorang tokoh yang mendapat julukan Bapak pendidikan nasional karena​...

jawaban serta penjelasan :

Ki Hadjar Dewantara

Ki Hajar Dewantara dikenal sebagai Bapak Pendidikan Nasional karena ia membangun sekolah bernama Nationaal Onderwijs Instituut Tamansiswa yang kemudian dikenal dengan nama Taman Siswa pada 3 Juli 1922. Ia juga berhasil menemukan konsep baru tentang metode pengajaran di Taman Siswa.

dari ringkasan di atas dapat kita simpulkan tanpa bekerja keras dan cepat menyerah kita tidak akan mendapatkan hasil apapun

maaf kak ada ketinggalan di buku o(*////▽////*)o

semoga membantu (✿◠‿◠)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh casdra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21