1. ketika kamu memegang besi yang dipanaskan diatas api, maka

Berikut ini adalah pertanyaan dari Abby9510 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

1. ketika kamu memegang besi yang dipanaskan diatas api, maka akan terasa panas. Disebut apakah perpindahan panas tersebut?2. Disebut apakah energi panas yang dumiliki oleh benda?

3. Sebutkan contoh peristiwa membeku?

4. Sebutkan contoh peristiwa penguapan yang bisa terjadi sehari-hari?

5. Mengapa gelas yang dingin pecah, ketika dituangi air panas? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. konduktor

2. kalor

3. Air yang dimasukkan kedalam kulkas

4. Saat kamu menjemur pakaian diterik matahari

5. karena perbedaan suhu yang terlalu cepat

Semoga membantu-!!

tolong jadikan jawaban terbaik yaa^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wulan221008 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22