matahari ke mercurius berapa km​

Berikut ini adalah pertanyaan dari baringinpardosi37 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Matahari ke mercurius berapa km​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: Dengan diameter sebesar 4879 km di katulistiwa, Merkurius adalah planet terkecil dari empat planet kebumian di Tata Surya. Jarak merkurius ke matahari 57 juta km, dan jarak Merkurius dengan Bumi 92 juta km.

Kecepatan rotasi khatulistiwa: 10,892 km/j

Kecepatan orbit rata-rata: 47,87 km/s

Inklinasi: 7,005° ke Ekliptika; 3,38° ke ekuator ...

Jari-jari rata-rata: 2.439,7 ± 1,0 km; 0,3829 Bumi

Penjelasan:

hehehhehe maaf jika salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh almanda4906 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Dec 21