Jelaskan kandungan hadits riwayat Muslim dari Abu Hurairah R.A. tentang

Berikut ini adalah pertanyaan dari crivaldi23 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan kandungan hadits riwayat Muslim dari Abu Hurairah R.A. tentang sifat pemurah dan menjauhi sifat kikir.tolong dongg ntar di jadiin jawabn tercerdass​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:1. Pemurah : dalam akhlak islam, sikap murah hati dan kedermawaan seperti tersebut diatas, dikenal dengan istilah itsar yang secara harfiah berarti mengutamakan orang lain. Itsar seperti diutarakan Imam Ghazali di kitab Ihya 'Ulum al-Din, berarti kesediaan seseorang untuk mendermakan hartanya dijalan Allah, meski ia sendiri membutuhkannya.

- Kikir : kikir merupakan salah satu sifat tercela yang terlahir dari godaan syaitan. Kikir ialah menahan harta yang seharusnya dikeluarkan baik pada diri maupun orang lain, bisa berupa makanan, minuman, uang dan lain lain.

Jadi kita harus membantu orang lain dengan ikhlas,walaupun mendapat harta melimpah kita tetap harus rendah hati dan pemurah,jangan sampai saat kita kaya kita menjadi kikir dan enggan memberikan harta kepada yang membutuhkan

Penjelasan:maaf kalo salah

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Wkceror dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Jan 22