1. Kegiatan menghasilkan suatu barang atau menambah nilai dari suatu

Berikut ini adalah pertanyaan dari ashfaaqila050970 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Kegiatan menghasilkan suatu barang atau menambah nilai dari suatu barang dinamakan kegiatan … .A. produksi
B. konsumsi
C. distribusi
D. konveksi

2. Pak Bayu adalah seorang supir truk, hampir setiap hari ia mengantarkan sayur-sayuran dari desa ke kota untuk dijual kembali. Kegiatan yang dilakukan Pak Bayu tersebut termasuk kegiatan … .

A. konsumsi
B. produksi
C. rekreasi
D. distribusi

3. Ayah Rini adalah seorang petani, setiap tahun ayahnya menanam padi di sawah miliknya. Ia bisa menanam dan panen padi sebanyak dua kali dalam setahun. Dari kegiatan yang dilaukan ayah Rini tersebut, maka ia dalam kegiatan ekonomi termasuk sebagai … .

A. penjual
B. produsen
C. konsumen
D. distributor

4. Orang yang memakai, menggunakan atau menghabiskan suatu barang dinamakan … .

A. pembeli
B. distributor
C. kolektor
D. konsumen

5. Kegiatan dibawah ini yang termasuk kegiatan konsumsi adalah … .

A. Pak Danu sedang membuat hiasan dinding
B. Pak Ragil sedang mengirimkan buah ke pasar dengan mobilnya
C. Pak Ahmad sedang makan roti di halaman teras
D. Bu Dewi sedang membuat kue bolu di tokonya
6. Pak Andi setiap hari punya kegiatan menjual bubur secara berkeliling. Contoh orang yang diuntungkan dari kegiatan Pak Andi adalah … .

A. orang yang sedang menanam padi
B. orang yang punya sedang jalan-jalan
C. orang yang suka makan bubur
D. orang yang sedang berolahraga

7. Kegiatan usaha di bidang jasa, yaitu... .
A. perkebunan
B. perindustrian
C. perbengkelan
D. pertanian

8. Kegiatan penyaluran barang dari produsen ke konsumen disebut ... .

A. konsumsi
B. distribusi
C. distributor
D. produksi

9. Berikut adalah contoh hasil dari produksi agraris yaitu ... .

A. padi dan traktor
B. padi dan jagung
C. jagung dan traktor
D. traktor dan cangkul

10. Badan usaha dibawah ini yang semata-mata bertujuan meningkatkan kesejahteraan hidup anggotanya adalah ... .

A. yayasan
B. perseroan terbatas
C. usaha perseorangan
D. koperasi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. A produksi

2. D. distribusi

3. B. produsen

4. D. Konsumen

5. C. Pak Ahmad sedang makan roti

6. C. org yg suka makan bubur

7. C. perbengkelan

8. B. distribusi

9. B. padi dan jagung

10. D. Koprasi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faizalatifah06012009 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21