Judul : Indah Nian Desaku Ku susuri hamparan sawah yang membentang

Berikut ini adalah pertanyaan dari letyalisty2010 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Judul : Indah Nian DesakuKu susuri hamparan sawah yang membentang

Warna hijau bagai permata alam

Sejuknya hingga terbangkan angan

Ku coba telusuri jalan

Akankah tetap begitu?

Perbukitan ku tapak demi setapak

Kucoba menerawang ke arah yang lebih jauh

Kulihat dua buah bukit

Seolah hendak menelan bulat-bulat Sang raja siang

Hingga hanya tersisa bagian tubuh benda langit itu

Yang memancarkan sinar indahnya

Oh…. Alam desaku

…. Aman dan damai


° Pertanyaan : Apa perbedaan latar yang terdapat dalam puisi tersebut?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sawah dan bukit

Penjelasan:

maap kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dianaisti22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 Jan 22