Fungsi utama pajak bagi negara adalaha. penghasilan negara b. pengeluaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari darrelsatyalaksono pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Fungsi utama pajak bagi negara adalaha. penghasilan negara
b. pengeluaran negara
c. gaji pemerintah
d. gaji pejabat negara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. penghasilan negara

Penjelasan:

Pajak mempunyai peranan yang sangat penting dalam kehidupan bernegara, khususnya di dalam pelaksanaan pembangunan karena pajak merupakan sumber Pendapatan negara/penghasilan Negara untuk membiayai semua pengeluaran termasuk pengeluaran pembangunan.

Pajak Berfungsi Sebagai : sumber pendapatan negara, pajak berfungsi

untuk membiayai pengeluaran-pengeluaran negara. Untuk menjalankan tugas-tugas rutin negara dan melaksanakan pembangunan, negara membutuhkan biaya. Biayaini dapat diperoleh dari penerimaanpajak. Dewasa ini pajak digunakan untuk pembiayaan rutin seperti belanja pegawai, belanja barang, pemeliharaan, dan lain sebagainya. Untuk pembiayaan pembangunan, uang dikeluarkan dari tabungan pemerintah, yakni penerimaan dalam negeri dikurangi pengeluaran rutin. Tabunganpemerintah ini dari tahun ke tahun harus ditingkatkan sesuai kebutuhan pembiayaan pembangunan yang semakin meningkat dan ini terutama diharapkan dari sektorpajak.

————————————-—————-——

# Ayo belajar

# Tingkatkan Prestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mamasandhika30 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Jun 22