Berikut ini adalah pertanyaan dari Ilhamashabilkh7229 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Perbedaan antara metode kluster Partisi dengan metode kluster Hierarkis adalah metode kluster Partisi merupakan metode kluster Non-Hierarki yaitu metode yang dimulai dengan memilih sejumlah nilai kluster awal sesuai dengan jumlah yang diinginkan dan kemudian objek atau data digabungkan ke dalam kluster-kluster tersebut. Sedangkan metode kluster Hierarkis adalah metode yang memulai pengelompokkan dengan dua atau lebih objek atau data yang mempunyai kesamaan yang paling dekat. Contoh metode kluster Partisi adalah alogaritma k-mens, sedangkan contoh metode kluster Hierarkis adalah dendogram.
Pembahasan:
Teknik kluster merupakah salah satu metode analisis multivariat yang bertujuan untuk mengelompokkan objek berdasarkan kemiripan dan ketidakmiripan karakteristiknya sehingga objek yang terletak pada suatu kluster memiliki kesamaan yang tinggi antar anggota dalam satu kluster dan perbedaan yang tinggi antar kluster yang satu dengan yang lain. Teknik kluster dapat dilakukan umumnya menggunakan 2 metode yaitu:
Metode Hierarki adalah metode pengelompokkan data yang dimulai dengan dua atau lebih objek yang mempunyai kesamaan yang paling dekat. Pengelompokkan ini biasanya disajikan dalam bentuk dendogram untuk memperjelas proses hirarki. contoh metode kluster Hierarkis adalah dendogram.
Metode Non-Hierarki (Partisi) metode yang dimulai dengan memilih sejumlah nilai kluster awal sesuai dengan jumlah yang diinginkan dan kemudian objek atau data digabungkan ke dalam kluster-kluster tersebut. Contoh metode kluster Partisi adalah alogaritma k-mens.
Pelajari lebih lanjut:
Materi Metode Kluster pada yomemimo.com/tugas/50711170
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 21 Aug 22