sebutkan yang merupakan ciri-ciri dari suatu dokumen adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari rainasta4750 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan yang merupakan ciri-ciri dari suatu dokumen adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ciri-ciri dari suatu dokumen adalah sebagai berikut:

  • Memiliki format.
  • Mengomunikasikan informasi kepada semua orang yang membutuhkannya.
  • Perlu dilakukan pemeliharaan atau diperbaharui.
  • Harus diubah ketika prosedur, kebijakan, maupun proses berubah.
  • Surat berharga, tertulis dan tercetak.

Pembahasan:

Dokumen merupakan suatu informasi dalam bentuk tulis maupun cetak yang memuat hal-hal penting (termasuk rekaman) yang dapat digunakan sebagai keterangan atau bukti dalam upaya mendukung keterangan agar lebih meyakinkan.

Syarat Dokumen

  • Memiliki materialitas (wujud fisik)
  • Memiliki intensionalitas (niat, maksud, dan tujuan)
  • Memiliki posisi fenomenologis
  • Obyek harus berproses (mengalami proses sebelum menjadi suatu dokumen)

Contoh Dokumen antara lain adalah akta kelahiran, paspor, surat kabar, visa, surat nikah, surat perjanjian, surat wasiat, faktur penjualan, ijazah, SIM, KTP, kuitansi dan lain-lain.

Pelajari lebih lanjut:

Materi mengenai pada perbedaan dokumen pribadi dan keluarga pada yomemimo.com/tugas/6724920

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh esakaes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Jul 22