jelaskan tentang website! beri contoh & jelaskan masing masing!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari marcelinapratiwi55 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan tentang website! beri contoh & jelaskan masing masing!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Website adalah kumpulan halaman yang berisi informasi tertentu dan dapat diakses dengan mudah oleh siapapun, kapanpun, dan di manapun melalui internet.

Penjelasan:

kegunaan website

-website pribadi

Website pribadi adalah jenis website yang dimiliki oleh individu, yang biasanya digunakan untuk tujuan profesionalitas atau menyampaikan opini pribadi.

-website E-Comerce

Jenis website ini digunakan sebagai toko di ranah online. Penggunaan website toko online sangat populer karena dinilai dapat menjalankan bisnis secara efektif, terutama dengan pangsa pasar online yang jauh lebih luas.

-website Galerry

Seperti namanya, website gallery adalah jenis website yang menampilkan konten visual seperti foto dan video.

-website berita

Website berita adalah jenis website yang bertujuan menyebarkan berita terupdate. Website jenis ini semakin populer karena saat ini ranah berita offline sudah mulai ditinggalkan. .

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gud9irl dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 May 22