Sikap selektif dalam penggunaan teknologi berdasarkan sila pertama dari pancasila

Berikut ini adalah pertanyaan dari kartikanabila86231 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sikap selektif dalam penggunaan teknologi berdasarkan sila pertama dari pancasila mengajak kita untuk …

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sikap selektif dalam penggunaan teknologi berdasarkan sila pertama dari pancasila mengajak kita untuk semakin mendekatkan kepada Tuhan YME.

Penjelasan:

Makna Pancasila, yaitu:

1. Ketuhanan yang Maha Esa

Sila pertama mencerminkan bahwa negara kita mempercayai keberadaan tuhan dan bertakwa kepada-Nya. Dengan disesuaikan berdasarkan agama dan kepercayaan masing-masing orang.

Sila kesatu ini bermakna bahwa kita harus saling menghargai perbedaan agama yang ada di Indonesia agar tercipta kehidupan yang harmonis.

2. Kemanusiaan yang Adil dan Beradab

Sila kedua mencerminkan bahwa negara kita memiliki faham bahwa setiap manusia mempunyai derajat yang sama dengan begitu kita akan saling menyayangi satu dengan yang lain.

Selain itu, Kita harus saling menjaga satu sama lain dan membantu sesama dalam membela kebenaran serta keadilan untuk kedamaian.

3. Persatuan Indonesia

Sila ketiga mencerminkan bahwa kita yang berbeda-beda agama,suku,ras dan budaya harus menempatkan kesatuan dan persatuan.

Meskipun banyak perbedaan di dalam negara tapi Kita harus mempunyai faham yang rela berkorban demi negara Indonesia, mencintai tanah air dan memiliki rasa bangga pada negara.

4. Kerakyatan yang Dipimpin oleh Khidmat dan Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan Perwakilan

Sila keempat mencerminkan bahwa kita tidak boleh memaksakan orang lain

Tapi kita harus melakukan musyawarah agar menemukan titik terang dari perbedaan pendapat dan cara pandang orang lain.

5. Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia

Sila terakhir ini mencerminkan bahwa kita menganut berdasarkan perbuatan luhur dengan cara kekeluargaan dengan selalu bersikap adil.

Di samping itu, kita juga menyeimbangkan antara hak dan kewajiban.

Kesimpulan

A. memperkokoh kebhinekaan Indonesia

Sila ketiga, meskipun banyak perbedaan tapi Kita tetap satu.

B. memperhatikan keanekaragaman budaya-budaya, agama-agama di Indonesia

Sila ketiga, banyak perbedaan agama, budaya dll tapi kita tetap satu.

C. membantu aparatur dalam penggunaan iptek

Sila kedua, saling membantu

D. semakin mendekatkan kepada Tuhan YME

Sila pertama, berhubungan dengan Ketuhanan.

E. menciptakan kemerataan kesejahteraan di Indonesia

Sila kelima, agar seluruhnya mendapat keadilan

Yang ditanyakan adalah mengenai sila pertama, Jadi Jawaban yang tepat adalah semakin mendekatkan kepada Tuhan YME.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dnfd dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 May 22