Apakah yang dimaksud dengan Teknik Berfikir Komputasi berikut :  a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari farreladrian65 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah yang dimaksud dengan Teknik Berfikir Komputasi berikut :  a. Abstraksi (Abstraction),     
b. Dekomposisi (Decomposition),   
c. Pengenalan Pola (Pattern Recognition),  d. Desain Algoritma (Algorithm Design ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

a. menyembunyikan kerumitan misalnya kita hanya perlu menekan tombol untuk menyalakan lampu tanpa harus melihat rumit nya alur menyalakan lampu nya

b. memecah suatu masalah yang besar menjadi beberapa bagian kecil untuk di selesaikan satu per satu

c. mengenali pola suatu alur masalah sehingga tidak melakukan kesalahan ber ulang ulang

d. berfikir secara algoritmik, menyelesaikan masalah runtut sesuai urutan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adi2077 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22