31. saat kita membuat surat dengan menggunakan word, submenu yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari OrangBanjar1766 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

31. saat kita membuat surat dengan menggunakan word, submenu yang digunakan untuk mengatur jarak baris kedua dan seterusnya pada suatu paragraf adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dialog font

Penjelasan:

Langkah langkah :

  1. Pilih satu atau beberapa paragraf untuk diperbarui
  2. Masuk ke beranda > baris dan Penspasian paragraf
  3. Pilih opsi Penspasian baris dan pilih opsi dalam kotak penspasian baris
  4. Menyesuaikan pengaturan sebelum dan sesudah untuk mengubah spasi antar paragraf
  5. Pilih OK

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh michaelcarlo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22