1. Sebut dan jelaskanlah secara lengkap 3 ( tiga) fitur yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari ininayy21 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Sebut dan jelaskanlah secara lengkap 3 ( tiga) fitur yang ada pada pilihan tombol power off yang ada di komputer dan laptop.2. Jelaskan 5 ( Lima ) fungsi dasar tombol yang ada pada keyboard di bawah ini :
1.      Backspace
2.      Tab
3.      Caps lock
4.      Delete
5.      Enter​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  • Nomor 1

Shutdown Mematikan Laptop

Lock Mengunci Layar Laptop

Hibernate/Sleep. Ini Sama Seperti Mematikan laptop Namun Bedanya Ini Menjaga Data Program DI Memory.

  • Nomor 2:

Backspace : Tombol ini berfungsi untuk menghapus satu karakter yang ada di depan kursor saat ada terdapat kesalahan saat mengetik huruf.

Tab : berfungsi untuk memindahkan kursor dalam satu tabulasi ke arah kanan. Jika ditekan terus maka perintah tersebut akan berulang yakni terus memindah kursor dalam satu tabulasi ke arah kanan dari posisi awal.

Capslock : Mengubah Huruf Yang Kita Ketik Menjadi Huruf Kapital Semua

Delete : Tombol Delete Ini Hampir Sama Fungsinya Dengan Backspace. Bedanya Tombol Delete Ini dapat digunakan untuk menghapus satu karakter di belakang kursor.

Enter : Tombol Enter memiliki beberapa fungsi. Tombol keyboard ini dapat digunakan untuk memindahkan kursor ke ke baris di bawahnya saat Anda mengetik. Fungsi lainnya adalah saat sebagai perintah saat Anda menyetujui suatu program yang ada pada komputer atau laptop Anda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rezzaapr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 May 22