Jelaskan mengapa kita penting menjaga keselamatan dan kesehatan dalam kerja

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nandiroh9017 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan mengapa kita penting menjaga keselamatan dan kesehatan dalam kerja di bengkel?.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sangat penting sekali

Penjelasan:

Keselamatan dan kesehatan kerja (k3) merupakan upaya untuk menciptakan lingkungan kerja yang aman dan sehat sehingga dapat mengurangi probabilitas kecelakaan dalam bekerja dan penyakit yang disebabkan karena kelalaian bekerja yang mengakibatkan demotivasi dan efisiensi produktivitas kerja.

kalau kurang mungkin bisa ditambahi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cmtcraft97 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Jan 23