1. jika dua bilangan 4 dan 6 diubah menjadi biner

Berikut ini adalah pertanyaan dari woiw9339 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. jika dua bilangan 4 dan 6 diubah menjadi biner lalu di jumlahkan maka hasilnyaa.0110 b.0100 c.1010 d.0101

2. jika dya bilangan berikut 15 dan 10 dikonversikan ke dalam biner dan dikurangkan maka hasilnya
a.0101 b.1010 c.0101 d.1100


BANTU JAWAB HARI INI HARUS SELESAI​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban singkat:

1. c.1010

2. a.0101

Penjelasan tambahan:

Penjumlahan & pengurangan bilangan biner dapat dilakukan dg bantuan program pengolah data angka, seperti Ms. Excel. Rumusnya bisa dilihat pada lampiran:

1. Gambar atas:

→ Rumus penjumlahan ditunjukkan tanda panah merah

→ Hasil penjumlahan ditunjukkan tanda panah biru

2. Gambar bawah:

→ Rumus pengurangan ditunjukkan tanda panah hitam

→ Hasil pengurangan ditunjukkan tanda panah hijau

Perlu dimengerti bahwa dalam bilangan biner, nilai 0101 = 101

Jadi untuk nomor 2 jawaban bisa a, bisa juga c

Jawaban singkat:1. c.1010 2. a.0101Penjelasan tambahan:Penjumlahan & pengurangan bilangan biner dapat dilakukan dg bantuan program pengolah data angka, seperti Ms. Excel. Rumusnya bisa dilihat pada lampiran:1. Gambar atas:→ Rumus penjumlahan ditunjukkan tanda panah merah→ Hasil penjumlahan ditunjukkan tanda panah biru2. Gambar bawah:→ Rumus pengurangan ditunjukkan tanda panah hitam→ Hasil pengurangan ditunjukkan tanda panah hijauPerlu dimengerti bahwa dalam bilangan biner, nilai 0101 = 101Jadi untuk nomor 2 jawaban bisa a, bisa juga c

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zamroniy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 13 Jan 23