B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat!1.

Berikut ini adalah pertanyaan dari nayyaaraaz08 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat!1. Bahasa pemrograman lingkungan belajar yang memungkinkan pemula untuk mendapatkan hasil tanpa harus belajar menulis sintaksis benar terlebih dahulu disebut...

2. Mengumpulkan data dengan tipe yang sama disebut....

3. Tahapan sistematis dalam program adalah ....

4. Program adalah suatu implementasi dari ....

5. Pembuatan atau penulisan algoritma tidak tergantung pada bahasa pemrograman manapun, artinya ...
6. Tipe data yang mendefinisikan himpunan karakter yang dikenal komputer adalah ....

7. Pada Scratch, sebuah program diwakili oleh sebuah proyek, kode kecil disebut blok, dan kumpulan blok membentuk ....

8. Windows 98 merupakan sistem operasi generasi ....

9. Urutan langkah-langkah logis penyelesaian masalah yang disusun secara sistematis dan logis disebut....

10. Program ditulis dengan menggunakan ....

note : tolong dgn cepat dan segeraa besok dikumpulin, no ngasall pliss. sy sdh capek lemah lesu letoyy ngantuk tolong yaa! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 ) Scratch adalah sebuah pemrograman bahasa pemrograman visual untuk lingkungan pembelajaran yang memungkinkan pemula (entah murid, guru, pelajar, atau orangtua) untuk belajar membuat program tanpa harus memikirkan salah-benar penulisan sintaksis.

2 ) array merupakan salah satu tipe data terstruktur (structured data type) yang terdiri dari komponen-komponen yang mempunyai tipe data yang sama.

3 ) metode tahapan yang sistematis di dalam program adalah algoritma. Dengan kata lain, sebuah program adalah implementasi dari bahasa pemrograman. Program itu dapat dimaknai sebagai algoritma ditambah bahasa atau struktur data.

4 ) implementasi program ádalah tindakan-tindakan yang dilaksanakan oleh individu-individu atau pejabat-pejabat terhadap suatu objek atau sasaran yang diarahkan untuk mencapai tujuan-tujuan yang telah ditetapkan sebelumnya, melalui adanya organisasi, interpretasi dan penerapan.

5 ) Pembuatan atau penulisan algoritma tidak tergantung pada bahasa pemrograman manapun, artinya penulisan algoritma independen dari bahasa pemrograman dan komputer yang telaksanakannya.Notasi algoritma dapat diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa pemrograman

6 ) Tipe data character merupakan salah satu tipe data yang memungkinkan kita untuk memesan memori berformat text (huruf, angka, dan simbol) dengan karakter tunggal.

7 ) Bahasa pemrograman ini dibuat oleh MIT MEDIA LAB dari Massachusetts Institute of Technology yang dirancang untuk anak umur 8 sampai 16 tahun. Meskipun begitu, setiap orang dari segala umur bisa menggunakan Scratch sebagai media pembelajaran.

Bahasa pemrograman ini bisa menjadi pilihan programer pemula untuk berlatih computational thinking.

8 ) Windows 98 adalah sistem operasi Windows yang dikeluarkan Microsoft pada 25 Juni 1998. Windows 98 merupakan pengembangan dari Windows 95, dan kemudian diteruskan oleh Windows Me. Masa dukungan penuhnya berakhir tanggal 11 Juli 2006

9 ) Algoritma adalah urutan langkah-langkah logis penyelesaian masalah yang disusun secara sistematis

10 ) Suatu program ditulis dengan mengikuti kaidah bahasa pemrograman tertentu. Bahasa pemrograman ini dianalogikan dengan bahasa yang digunakan manusia (bahasa manusia).

Maaf kl salah

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadiraanindia534 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 May 22