Fasilitas yang disediakan oleh microsoft word untuk menuliskan rumus adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari haritchud6818 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Fasilitas yang disediakan oleh microsoft word untuk menuliskan rumus adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Fasilitas yang disediakan oleh microsoft word untuk menuliskan rumus adalah Equation.

PEMBAHASAN

Equation merupakan menu yang disediakan oleh Ms. Word untuk menuliskan rumus-rumus dasar pada bidang matematika, fisika, kimia, dan sejenisnya. Berbeda dengan Symbol yang berfungsi untuk menyisipkan karakter khusus, Equation lebih merujuk kepada penulisan rumus-rumus di mana di dalamnya melibatkan karakter tertentu.

•ᴥ• Langkah-langkah untuk membuat rumus:

  • Klik “Insert”
  • Pilih “Equation”
  • Lalu kita bisa memilih rumus yang dibutuhkan yang sudah disediakan secara otomatis dari Ms. Word atau jika kita ingin membuat rumus baru, kita bisa klik “Insert New Equation”

∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙

Detail Jawaban:

⚜ Mapel: TIK

⚜ Kode soal: 11

⚜ Tingkat: JHS

⚜ Materi: Menu dan Ikon pada Ms. Word

⚜ Kategorisasi: 08.11.01

Fasilitas yang disediakan oleh microsoft word untuk menuliskan rumus adalah Equation.PEMBAHASANEquation merupakan menu yang disediakan oleh Ms. Word untuk menuliskan rumus-rumus dasar pada bidang matematika, fisika, kimia, dan sejenisnya. Berbeda dengan Symbol yang berfungsi untuk menyisipkan karakter khusus, Equation lebih merujuk kepada penulisan rumus-rumus di mana di dalamnya melibatkan karakter tertentu.•ᴥ• Langkah-langkah untuk membuat rumus:Klik “Insert”Pilih “Equation”Lalu kita bisa memilih rumus yang dibutuhkan yang sudah disediakan secara otomatis dari Ms. Word atau jika kita ingin membuat rumus baru, kita bisa klik “Insert New Equation”∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙∙Detail Jawaban:⚜ Mapel: TIK⚜ Kode soal: 11⚜ Tingkat: JHS⚜ Materi: Menu dan Ikon pada Ms. Word⚜ Kategorisasi: 08.11.01

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh emdsih dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Jun 22