Pola interaksi antar manusia yang berubah, cenderung menjadikan seseorang lebih

Berikut ini adalah pertanyaan dari desma1705 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pola interaksi antar manusia yang berubah, cenderung menjadikan seseorang lebih sering berkomunikasi melalui saluran internet, merupakan contoh dampak negatif penggunaan teknologi di bidangA. Ekonomi dan industri
B. Politik dan hukum
C. Sosial dan budaya
D. Teknologi dan mekanik

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Sosial dan budaya

Penjelasan:

Dampak negatif penggunaan teknologi informasi dan komunikasi di era globalisasi ini yang paling tampak dalam kehidupan sehari-hari adalah kecenderungan masyarakat untuk berkomunikasi secara virtual. Hal ini tentu sangat berkaitan dengan hubungan sosial antarmasyarakat, dan hal tersebut seakan merubah budaya komunikasi di tengah masyarakat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cehagans dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22