Cara menghapus slide yaitu pilih slide yang akan dihapus kemudian

Berikut ini adalah pertanyaan dari naomiclara6833 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Cara menghapus slide yaitu pilih slide yang akan dihapus kemudian pilih menu .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cara menghapus slide yaitu dengan cara pilih slide yang akan dihapus, lalu pilih menu Delete Slide yang ditampilkan juga dengan simbol slide tersilang merah. Menu delete slide ini bisa dipakai untuk menghapus satu maupun beberapa slide sekaligus. Oleh karena itu, slide yang bersangkutan akan otomatis dihapus. Pilihan slide yang akan dihapus letaknya bisa di sisi kiri / thumbnails pada mode tampilan normal.

Pembahasan

Slide adalah lembar jawaban pada microsoft, atau yang ditulis pages. Slide juga biasa disebut tayangan slide atau presentasi slide. Slide bisa digunakan dalam MS Power Point yang berfungsi sebagai lembar persentase atau lembar kerjanya. Bisa disisipkan gambar / video. Menghapus slide merupakan salah satu operasi dasar yang dapat dilakukan dalam software pengolah presentasi seperti Microsoft Powerpoint. Cara mengakses menu delete slide ini bisa dilakukan dengan dua cara:

  1. Melakukan select pada slide ataupun beberapa slide sekaligus yang ingin dihapus pada list thumbnail sisi kiri layar, lalu klik kanan, pilih menu "delete slide". Lalu slide akan terhapus.
  2. Bisa dilakukan dengan menggunakan keyboard. Pertama, select slide yang ingin dihapus di thumbnail list,kemudian tekan tombol Backspace ataupun Delete, maka slide akan terhapus.

Pelajari lebih lanjut

  1. Manfaat menggunakan slide yomemimo.com/tugas/20409233?referrer=searchResults

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 Aug 22