Perhatikan alat-alat berikut ! 1)tangga 2)gunting 3)kursi roda 4)papan seluncur

Berikut ini adalah pertanyaan dari IKRAMMARKI9004 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan alat-alat berikut ! 1)tangga 2)gunting 3)kursi roda 4)papan seluncur alat yang memanfaatkan prinsip bidang miring adalah ... * 2 poin 1 dan 2 1 dan 4 2 dan 3 2 dan 4

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pada materi fisika, ada yang disebut dengan prinsip bidang miring. Alat yang memanfaatkan prinsip bidang miring ditunjukkan pada poin ke-1 dan ke-4.

Pembahasan:

Prinsip bidang miring merupakan bidang datar yang diletakkan miring (membentuk sudut tertentu) sehingga dapat memperkecil gaya kuasa. Gaya kuasa merupakan gaya yang diberikan untuk benda tertentu.

Prinsip Kerja Bidang Miring

Prinsip kerja dari bidang miring adalah untuk mengatasi hambatan besar dengan menerapkan gaya yang relatif lebih kecil melalui jarak yang lebih jauh, daripada jika beban itu diangkat vertikal.

  • Berikut gaya-gaya yang bekerja pada bidang miring.

1. Makin landai bidang miring, maka makin kecil gaya yang dibutuhkan, akan tetapi jalan yang dilalui lebih panjang.

2. Makin curam suatu bidang miring, maka makin besar gaya yang dibutuhkan, akan tetapi jalan yang dilalui lebih pendek.

Pelajari lebih lanjut:

Materi mengenai Contoh Benda Bidang Miring pada yomemimo.com/tugas/5047581

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh esakaes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Dec 22