ciri-ciri dokumen flowchart adalah?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari annie2167 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ciri-ciri dokumen flowchart adalah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

flowchart adalah diagram alur jalan proses dari pemograman.

.Berbentuk diagram alur garis besar untuk menerjemahkan seluruh program agar lebih mudah dimengerti.

.setiap langkah dilambangkan bentuk diagram. dihubungkan garis dan panah.

ciri dokumen flowchart:

diagram untuk menelusuri alur form satu ke yang lainnya, termasuk bagian yang dicatat, diproses, disimpan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh plspls dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 May 22