Berikut ini adalah pertanyaan dari arsenoseno4307 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3.Sebutkan dan jelaskan tiga kegiatan yang dilakukan dalam pemanfaatan teknologi
Masing Masing 3 contoh!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Contoh perkembangan teknologi:
- Masyarakat zaman dahulu menggunakan gerobak dan kereta kuda sebagai alat transportasi darat. Saat ini, alat transportasi darat yang digunakan lebih beragam dan modern, seperti motor, mobil, dan bis.
- Masyarakat zaman dulu berkomunikasi dengan menggunakan surat. Saat ini, komunikasi bisa lebih cepat dan efektif menggunakan media sosial.
Contoh perkembangan informatika di setiap era industri:
- Produksi barang yang tadinya manual mulai dibantu dengan penemuan mesin uap.
- Tenaga mesin uap mulai digantikan dengan tenaga listrik.
- Teknologi komputer membuat mesin-mesin dapat bekerja secara otomatis.
- Kemajuan dalam teknologi artificial intelligence (AI), internet, rekayasa genetika, dan hal-hal lainnya.
Contoh kegiatan yang dilakukan dalam pemanfaatan teknologi:
- Menggunakan pencari online untuk menemukan jawaban bagi pertanyaan-pertanyaan yang dimiliki.
- Menggunakan media sosial untuk berkomunikasi satu sama lain.
- Dihasilkannya tumbuhan dan hewan oleh rekayasa genetik sehingga lebih bermanfaat untuk kebutuhan manusia dan lingkungan.
Pembahasan
Perkembangan teknologi merupakan rangkaian berkembangnya sistem dan teknologi manusia sesuai dengan inovasi yang terjadi. Perkembangan tersebut dapat ditemukan dalam berbagai aspek kehidupan manusia.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang perkembangan teknologi yomemimo.com/tugas/5075411
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChristaviaAyunda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Nov 22