Sebutkan 2 jenis software berdasarkan sumbernya dan contohnya.

Berikut ini adalah pertanyaan dari trisauduran6852 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 2 jenis software berdasarkan sumbernya dan contohnya.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berdasarkan sumbernya, software terbagi menjadi dua jenis, Open Source Software, Closed Source Software atau proprietary software

Penjelasan:

Open Source adalah sistem operasi yang membuka/membebaskan source code-nya untuk dilihat oleh orang lain dan membiarkan orang lain mengetahui cara kerja software tersebut dan sekaligus

Contoh Open Source Software adalah Android dan Linux memperbaiki kelemahan-kelemahan yang ada pada software tersebut.

Closed Source atau Proprietary Source adalah sistem operasi yang dikembangkan secara internal oleh seseorang, kelompok atau perusahaan tertentu dan sistem operasi ini tidak membuka secara umum kode programnya.

Contoh Closed Source atau Prorietary Source Software adalah Windows dan MacOs

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Hweny dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 Jan 23