1.Fitur yang mendalami tentang conditional dan akan mengeksplor control-flow secara

Berikut ini adalah pertanyaan dari keyysyiffa pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Fitur yang mendalami tentang conditional dan akan mengeksplor control-flow secara kompleks pada Blocky Games disebut …..a. Pond b. Maze c. Puzzle d. Bird

2.Pemrograman visual lebih mudah dilakukan karena ….
a.Menggunakan Bahasa pemrograman yang lebih mudah
b.Menggunakan Bahasa pemrograman yang tidak perlu diterjemahkan
c.
Dapat memilih Bahasa sesuai Bahasa sendiri
d.
Menuliskan program dilakukan dengan Menyusun blok-blok kode


jangan asal jawab!!
Kalo ga tau mending ga usah di jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Bird

D. Menuliskan program dilakukan dengan menyusun blok-blok kode

Penjelasan:

1. Puzzle : Merupakan seri awal untuk perkenalan dengan pemrograman berbasis blok, diantaranya adalah memahami bagaimana bentuk dari blok tersebut dan cara tiap potongan blok tersebut dapat tersusun secara benar.

2. Maze : Seri yang ini akan memperkenalkan fungsi loop dan conditional statement. Dimulai dengan yang mudah hingga ke menantang.

3. Bird : Seri ini akan mendalami tentang conditional dan akan mengeksplor control-flow secara kompleks.

4. Movie : Seri ini akan mengenalkan tentang persamaan matematika.

5. Music : Seri ini akan memperkenalkan tentang fungsi.

6. Pond : Seri ini memperkenalkan pemrograman berbasis teks.

gambar pertama tentang Blocky games

gambar kedua itu contoh pemrograman visual

Jawaban:D. BirdD. Menuliskan program dilakukan dengan menyusun blok-blok kodePenjelasan:1. Puzzle : Merupakan seri awal untuk perkenalan dengan pemrograman berbasis blok, diantaranya adalah memahami bagaimana bentuk dari blok tersebut dan cara tiap potongan blok tersebut dapat tersusun secara benar.2. Maze : Seri yang ini akan memperkenalkan fungsi loop dan conditional statement. Dimulai dengan yang mudah hingga ke menantang.3. Bird : Seri ini akan mendalami tentang conditional dan akan mengeksplor control-flow secara kompleks.4. Movie : Seri ini akan mengenalkan tentang persamaan matematika.5. Music : Seri ini akan memperkenalkan tentang fungsi.6. Pond : Seri ini memperkenalkan pemrograman berbasis teks.gambar pertama tentang Blocky gamesgambar kedua itu contoh pemrograman visualJawaban:D. BirdD. Menuliskan program dilakukan dengan menyusun blok-blok kodePenjelasan:1. Puzzle : Merupakan seri awal untuk perkenalan dengan pemrograman berbasis blok, diantaranya adalah memahami bagaimana bentuk dari blok tersebut dan cara tiap potongan blok tersebut dapat tersusun secara benar.2. Maze : Seri yang ini akan memperkenalkan fungsi loop dan conditional statement. Dimulai dengan yang mudah hingga ke menantang.3. Bird : Seri ini akan mendalami tentang conditional dan akan mengeksplor control-flow secara kompleks.4. Movie : Seri ini akan mengenalkan tentang persamaan matematika.5. Music : Seri ini akan memperkenalkan tentang fungsi.6. Pond : Seri ini memperkenalkan pemrograman berbasis teks.gambar pertama tentang Blocky gamesgambar kedua itu contoh pemrograman visualJawaban:D. BirdD. Menuliskan program dilakukan dengan menyusun blok-blok kodePenjelasan:1. Puzzle : Merupakan seri awal untuk perkenalan dengan pemrograman berbasis blok, diantaranya adalah memahami bagaimana bentuk dari blok tersebut dan cara tiap potongan blok tersebut dapat tersusun secara benar.2. Maze : Seri yang ini akan memperkenalkan fungsi loop dan conditional statement. Dimulai dengan yang mudah hingga ke menantang.3. Bird : Seri ini akan mendalami tentang conditional dan akan mengeksplor control-flow secara kompleks.4. Movie : Seri ini akan mengenalkan tentang persamaan matematika.5. Music : Seri ini akan memperkenalkan tentang fungsi.6. Pond : Seri ini memperkenalkan pemrograman berbasis teks.gambar pertama tentang Blocky gamesgambar kedua itu contoh pemrograman visual

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Evan6605 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Mar 23