Contoh komunikasi daring no 2, dalam bentuk icon/symbul komunikasi daring.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ojoy9232 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh komunikasi daring no 2, dalam bentuk icon/symbul komunikasi daring.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Komunikasi daring atau proses penyampaian dan penerimaan pesan yang melalui internet, dapat dibedakan menjadi dua, yakni komunikasi sinkron serta komunikasi asinkron. Jenis komunikasi sinkron memungkinkan dengan adanya interaksi langsung antara pengirim dan juga pada penerima pesan. Sementara dalam komunikasi asinkron, proses interaksinya tertunda atau terjadi secara tidak langsung.

Pembahasan:

Ikon adalah gambar yang menerangkan adanya persamaan atau kemiripan objek satu dengan lainnya, indeks yang menjelaskan bahwa sesuatu terjadi karena adanya sebab dan akibat, sedangkan simbol mengandung sebuah makna yang terkait dari sebuah tanda yang tercantum dalam gambar.

Komunikasi sinkron memungkinkan komunikasi yang terjadi dengan dilakukan dalam waktu bersamaan, nyata atau real time dengan menggunakan media perantara seperti komputer, smartphone, atau alat komunikasi yang lainnya.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang pengertian dari komunikasi daring dapat dipelajari pada link yomemimo.com/tugas/969142

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Feb 23