data yang sulit untuk di peroleh dan di catat contohnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari faniesperada22 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Data yang sulit untuk di peroleh dan di catat contohnya ialaha. data tinggi badan
b. data perasaan sekumpulan orang
c. data warna mata
d. data warna rambut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

b. data perasaan sekumpulan orang

Pembahasan

Data adalah fakta yang tidak sedang digunakan pada proses keputusan, biasanya dicatat dan diarsipkan tanpa maksud untuk segera diambil kembali untuk pengambilan keputusan.

Databerasal dari kata dalam bahasa Latindatum yang artinya adalah fakta, keterangan yang benar dan nyata yang dapat dikumpulkan dan dapat dijadikan dasar kajian (analisis atau kesimpulan).

Ada data yang dengan mudah dapat diobservasi dan dicatat, misalnya data tinggi badan, data warna mata atau warna rambut. Namun, ada juga data yang sulit untuk diperoleh dan dicatat sulit untuk diperoleh dan dicatat seperti data perasaan sekumpulan orang.

Detil Jawaban

Kelas: VII

Mapel: Informatika

Kategori: Data dan Analisis

Kata kunci: Data, Analisis

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abdipr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jun 23