apakah yang terjadi jika fitur internet sharing pada smartphone ber-os

Berikut ini adalah pertanyaan dari rinafirly99 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

apakah yang terjadi jika fitur internet sharing pada smartphone ber-os windows phone tidak digunakan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Microsoft tidak menggullirkan lagi pembaruan pada sistem keamanan untuk smartphonenya. Pengguna memang masih bisa untuk menggunakan ponsel pintar Windows tetapi ponsel akan rentan jika dibobol oleh aktor jahat atau peretas karena sistem keamanan yang sudah kadaluarsa.

Pembahasan:

Microsoft telah memberikan himbauan kepada pengguna Windows Phone untuk bisa beralih ke sistem operasi Android atau iOS. Pendiri Microsoft, Bill Gates, juga membeberkan penyebab dari Windows Phone yang kalah bersaing dengan Android pada acara Konferensi Dealbook yang di gelar The New York Times pada pekan lalu.

Menurutnya, penyebab utamanya adalah adanya gugatan anti-thrust (monopoli) yang dilayangkan oleh Departemen Kehakiman Amerika Serikat kepada Windows. Karena hal tersebut, fokus Microsoft sempat teralihkan sehingga tak hanya berkonsenstrasi untuk mengembangkan Windows Phone saja.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang macam-macam sistem operasi dapat dipelajari pada link yomemimo.com/tugas/933643

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Feb 23