Berikut ini adalah pertanyaan dari yuniatiastutik5196 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
1. berikut merupakan aplikasi office, kecuali …. a. openoffice b. softmaker c. libreoffice d. adobe reader e. google docs 2. umumnya aplikasi office meliputi aplikasi berikut, kecuali …. a. aplikasi pengolah kata b. aplikasi pengolah angka c. aplikasi basis data d. aplikasi presentasi e. aplikasi pengolah gambar 3. berikut merupakan fungsi dari microsoft excel, kecuali …. a. membuat sebuah laporan keuangan b. melakukan operasi matematika c. membuat laporan absensi d. membuat grafik dan tabel dari suatu penghitungan e. membuat surat tagihan keuangan 4. berikut merupakan fungsi dari microsoft word …. a. membuat poster b. membuat surat c. membuat basis data d. mengolah angka e. membuat gambar 5. logo terdapat pada menu …. a. home b. insert c. layout d. reference e. view 6. perusahaan multiraksasa yang menge- luarkan perangkat lunak pengolah angka excel adalah …. a. acer b. microsoft c. openoffice d. hewlett packard e. toshiba 7. ketika menyimpan file presentasi di microsoft powerpoint, secara otomatis program menambahkan extention file …. a. *.wrd b. *.pptx c. *.docx d. *.xlsx e. *.pdf 8. berikut ini yang terdapat pada menu home adalah …. a. cut b. copy c. replace d. format painter e. diagram 9. menu yang berhubungan dengan penyuntingan naskah dan digunakan untuk merapikan bahkan memperindah naskah yang anda ketik adalah …. a. file b. home c. insert d. layout e. mailings 10. salah satu submenu dari menu file adalah sebagai berikut, kecuali …. a. new b. open c. cut d. save e. close 11. menu yang ditampilkan secara default di jendela microsoft excel ketika pertama kali dibuka adalah …. a. home b. file c. layout d. view e. insert 12. wordart biasa digunakan untuk …. a. membuat susunan kata b. membuat variasi tulisan c. mengubah font d. mewarnai teks e. membuat teks bergambar 13. tombol f5 pada microsoft power point 2016 berguna untuk .... a. menutup file b. mencetak data c. cara epat menampilkan presentasi d. cara cepat membuka file e. sama seperti tombol backspace 14. untuk mengedit data pada diagram tersebut dilakukan dengan cara …. a. klik pada chart/diagram -
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
- D. Adobe Reader (Adobe Reader fungsinya itu buat nampilin dokumen aja)
- E. Aplikasi pengolah gambar (Hampir semua perusahaan aplikasi office tidak menyertakan aplikasi pengolah gambar dalam paket aplikasi Office nya)
- E. Membuat surat tagihan keuangan (Karena tujuan Ms. Excel adalah mengolah angka bukan mengolah surat tagihan)
- B. Membuat surat (Tidak perlu dijelaskan lagi)
- Kurang paham maksudnya loga apa.
- B. Microsoft (Sesuai namanya, Microsoft Excel)
- B. *.pptx (.pptx kepanjangan dari PowerPoint Presentation)
- Mungkin ini maksud pertanyaannya itu kecuali karena jawaban A, B, C, dan D benar.
- B. Home (Di menu home banyak submenu yang bisa kita pake untuk membuat teks Bold, Italic, Underline, mengubah font, dll.)
- E. Close
- A. Home
- B. Membuat variasi tulisan
- C. Cara cepat menampilkan presentasi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh portgazdyoga dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Sep 22